Rela Makan 1x Sehari Demi Kuliah Online? | MMC Video
berikut videonya:
Sosiolog sekaligus dosen dari Jurusan Sosiologi Universitas Gadjah Mada (UGM) Tya Pamungkas menilai kebijakan kuliah secara online untuk mengantisipasi persebaran wabah virus Corona dinilai kurang efektif dilakukan di Indonesia, Selasa (17/3/2020). Menurut Tya, kuliah online justru berdampak membebani mahasiswa terutama bagi mereka yang terbatas akses internetnya.
Sungguh dinamika pendidikan yang mengharubirukan ini adalah buah penerapan sistem kapitalisme.